Wednesday, July 11, 2012

Memilih Web Hosting untuk Website Anda

Sebelum memilih hosting untuk anda akan dihadapkan pada 2 pilihan jenis hosting yaitu  hosting berbayar dan hosting gratis.

Pilihan di tangan anda untuk membeli atau memilih yang gratis. Jadi kalau ada yang gratis kenapa harus beli? Baca artikel saya di tentang kekurangan domain gratis konsep nya hampir sama.

Saya menganjurkan anda untuk menggunakan fasilitas hosting berbayar dan rekomendasi saya tetap menggunakan Master Web Indonesia

Kenapa harus MWN ?
Tutorial  melalui  artikel atau video yang nantinya akan saya berikan nantinya akan selalu menggunakan MWN. Sehingga anda bisa mengikuti sesuai yang saya ajarkan.
MWN merupakan tempat web hosting yang terpercaya di indonesia, sehingga anda tidak perlu khawatir masalah kredibilitas.
Respon support yang sangat bagus, setiap masalah selalu ditangani dengan profesional. 
Fitur yang di berikan lebih banyak ketimbang hosting yang lain. Sangat menguntungkan bagi kita.


Tidak masalah anda mau menggunakan MWN atau yang lain, anda masih bisa mengikuti tahap selanjutnya.  

Jika anda sudah mengikuti silakan ke proses ke tiga yaitu:
Mari Membuat Website Sekarang


Tips Memilih Hosting Sendiri

 

Beli Web Hosting Murah

Jangan hanya tergiur dengan yang murah-murah tetapi murahan, lebih baik mahal sedikit tetapi memuaskan. Banyak Hosting yang memberikan harga yang sangat miring, tetapi kita tidak tau bagaimana kualitas hostingnya.
Jadi sebelum membeli hosting lebih baik cari tau dulu info sebanyak-banyaknya tentang hosting yang akan kita beli. Bisa kita lihat dari reviewnya, kualitas supportnya, atau testimoni.

Pelayanan Hosting (PENTING)

Kalau yang ini harus benar-benar dapat plus plus plus. Kenapa? Banyak kasus yang saya alami bahwa selama membuat website di lokal (komputer pribadi) website yang di buat berjalan dengan sempurna tetapi ketika kita sudah upload ke web hosting tidak jalan sama sekali. Kalau anda adalah orang yang jago komputer tentu itu bukan masalah tetapi bagaimana dengan yang masih awam? itu bisa jadi bencana ^_^.

Jadi pilihkan dengan bijak sebelum membeli hosting.


Kalau takut kecewa dengan pilihan hosting anda kedepannya anda bisa mengikuti saran saya untuk membeli hosting di Web Master Indonesia


Sudah tentukan hosting? Sekarang Pilih Jenis Website Yang Mau Buat


--------------------------------------------------------------------------------------------------


0 comments:

Post a Comment